Alhamdulilllah akhirnya selesai juga penulisan ebook tentang Arduino "Panduan Praktis Belajar Arduino untuk Pemula" yang pasti berbahasa Indonesia. Ebook ini adalah ebook yang pertama saya tulis, jadi tentu masih banyak kekurangan dan saya masih perlu belajar baik cara menulisnya maupun tentang teori Arduino-nya.
Daftar isi dari ebook ini yaitu:
Bagian 1. Pengenalan Arduino 1
1.1 Apa itu Mikrokontroller? 1
1.2 Instalasi Arduino IDE 3
1.2.1 Instalasi di Windows 4
1.2.2 Instalasi pada Mac 6
1.3 Arduino IDE 7
1.4 Rangkaian LED Pertama 8
1.6 Program Pertama Anda 10
1.6.1 Update Rangkaian Anda 10
1.6.2 Program untuk LED Berkedip 11
1.5 Menambah Keterangan pada Sketch 13
Bagian 2. Animasi LED 17
2.1 Perintah IF dan IF - ELSE 17
2.1.1 Perintah IF 17
2.1.2 Perintah IF - ELSE 20
2.2 Perulangan dengan WHILE 22
2.3 Kondisi True dan False 23
2.4 Kombinasi True dan False 24
2.5 Perulangan dengan FOR 26
2.6 Update Rangkaian LED 28
2.7 Pengenalan Array 32
Bagian 3. Input 37
3.1 Pushbutton 37
3.1.1 Satu Tombol dan Satu LED 38
3.1.2 Mengontrol Tingkat Kecerahan LED 42
3.2 Potensiomenter 47
3.2.1 Rangkaian 49
3.2.2 Program 50
3.2.3 Menghilangkan Delay 52
Bagian 4. Sound 57
4.1 Rangkaian 58
4.2 Membuat Nada 59
4.3 Musik 60
4.4 Membuat Fungsi 62
Bagian 5. Termometer Digital 69
5.1 Serial Monitor 69
5.1.1 Tracking timeDelay 72
5.2 Mengukur Suhu dengan LM 35 74
5.2.1 Rangkaian 75
5.2.2 Program 76
5.3 Memasang LCD 79
5.3.1 Rangkaian Dasar LCD 1602 81
5.3.2 Program Dasar LCD 82
5.4 Sensor Suhu dengan LCD 84
5.4.1 Rangkaian 84
5.4.2 Program 84
Bagian 6. Sensor Cahaya 87
6.1 Cara Kerja LDR 87
6.2 Rangkaian Dasar LDR 89
6.3 Program Sensor Cahaya 91
Bagian 7. Sensor Ultrasonik 93
7.1 Sekilas tentang Sensor Ultrasonik 93
7.2 Cara Kerja Sensor Ultrasonik 94
7.3 Rangkaian Sensor Jarak dengan HC-SR04 96
7.4 Program Sensor Jarak 97
Penutup 99>> DOWNLOAD EBOOK ARDUINO <<
sumber http://www.elangsakti.com/2015/07/ebook-gratis-belajar-arduino-pemula.html
No comments:
Post a Comment