Setiap orang pasti pernah bermimpi, bahkan mungkin setiap hari. Meski hanya sebuah bunga tidur, kadang mimpi juga memiliki pesan atau arti tersendiri tergantung bagaimana mimpinya dan dengan siapa kita bermimpi.
Nah, penasaran kan seperti apa arti unik mimpi basah kamu? berikut ulasannya.

Mimpi “Gituan” dengan Bos di Kantor
Dari sekian banyak orang beberapa pasti pernah bermimpi bercinta dengan atasannya di kantor. Mimpi basah dengan bos di kantor bisa berarti banyak hal, bisa saja karena kamu punya rasa kagum tersendiri misalnya gaya kepemimpinan atasan yang membuat kamu merasa nyaman tapi uniknya mimpi “gituan” dengan bos juga bisa berarti kamu memang “kagum”.
Mimpi dengan Selingkuhan
Mimpi bercinta dengan selingkuhan bukan berarti kamu merasa tidak puas dengan hubunganmu, tapi sebaliknya kamu merasa masih ada sesuatu yang tidak kamu dapatkan dari pasangan kamu yang sekarang ini
Mimpi Bercinta dengan Mantan
Mimpi jadi Korban Pemerkosaan
Mendengarnya saja pasti kamu langsung merasa ngeri bukan? Tapi faktanya setidaknya pernah ada seseorang yang bermimpi jadi korban pemerkosaan, entah itu wanita ataupun pria. Tenang, mimpi ini sebenarnya bukan berarti kejadian seperti itu akan benar-benar terjadi. Hanya saja mimpi basah karena “dipaksa bercinta” memang punya arti tersendiri. Jika kamu pernah memimpikannya, mimpi kamu bisa berarti kamu mengalami kelelahan secara mental dalam artian kamu mengalami tekanan yang hebat secara fisik atau bahkan psikis tapi kamu sendiri tidak bisa berbuat apa-apa.Mimpi Bercinta dengan Sahabat Sendiri
Mimpi “Gituan” dengan Teman Kantor
Jika kamu memimpikan hal ini maka sebaiknya kamu berbicara dengan teman kantor kamu, tapi tunggu dulu bukan berarti kamu menceritakan mimpi kamu seperti apa (dengan harapan kamu bisa merasakannya di kehidupan nyata) tapi menemukan solusi dari pergesekan yang terjadi diantara kalian. Tapi pastikan hal itu tidak berdampak pada hubungan apalagi pada pekerjaan.
Mimpi Bercinta dengan Artis Papan Atas
Mimpi bercinta dengan artis papan atas apalagi yang sampai kamu idolakan memang menjadi mimpi yang tidak akan pernah kamu lupakan. Bahkan kamu akan mengingat dan menginginkan mimpi seperti itu. Tapi tunggu dulu, mimpi seperti itu bukan berarti kamu memang ditakdirkan untuk “gituan” dengan artis idola kamu. Arti mimpi basah dengan artis menandakan jika kamu memang penggemar setianya. Bahkan sebenarnya lebih dari itu, kamu menginginkan satu hal darinya atau satu hal yang sama dengannya. Entah itu karir, popularitas, uang atau mungkin pasangannya.
Tapi, tidak perlu khawatir atau bahkan sampai benar-benar terobsesi. Mimpi basah sama seperti mimpi-mimpi lainnya yang hanya sebagai bunga tidur untuk memperindah tidurmu. Hanya saja mimpimu kali ini memberikan “keindahan ekstra” dalam tidurmu. Jika kamu mengalami mimpi yang aneh bahkan mengerikan cukup ambil sisi positifnya dan satu lagi nikmati momen itu selagi kamu memimpikannya hehehe.

Sumber terpercaya http://segiempat.com/aneh-unik/unik/arti-unik-mimpi-basah/
No comments:
Post a Comment