Bab I
Pendahuluan
I.1) Latar Belakang
Dalam memenuhi
tugas membuat Makalah tentang Masyarakat Madani, maka kami susun
makalah ini dengan sebaik-baiknya. Kami bermaksud agar pembaca mengerti apa yang dimaksud dengan Masyarakat Madani. Dari
keinginan itu kami penulis membuat Makalah ini
smaksimal mungkin mulai dari pengertian Masyarakat Madani, ciri – cirinya,
criteria dan contoh - contohnya. Lalu kami juga ingin membuka wawasan
tentang contoh – contoh dan apa saja yang dapat disebut sebgai
Masyarakat Madani.
Sedikit ulasan tentang
pengertian Masyarakat Madani Masyarakat
madani adalah sebuah tatanan masyarakat
sipil (civil society) yang mandiri dan demokratis, masyarakat madani lahir dari
proses penyemaian demokrasi, hubungan keduanya ibarat ikan dengan air, bab ini
membahas tentang masyarakat madani yang umumnya dikenal dengan istilah
masyarakat sipil (civil society), pengertiannya, ciri-cirinya, sejarah
pemikiran, karakter dan wacana masyarakat sipil di Barat dan di Indonesia serta
unsur-unsur di dalamnya.
I.2 Identifikasi Masalah
Dari latar belakang yang
telah disampaikan, maka identifikasi masalah yang dapat penulis sampaikan
antara lain :
a. Pengertian Masyarakat Madani.
b. Karakteristik dari Masyarakat Madani.
c. Ciri – ciri dari Masyarakat Madani.
d. Contoh – contoh kasus yang terdapat di Masyarkat Madani.
e. Masyarakat Madani di Indonesia.
I.3 Perumusan Masalah
Berdasarkan latar belakang
dan identifikasi masalah, maka perumusan masalahnya adalah
- Apa itu yang disebut Masyarakat Madani?
- Bagaimana ciri –ciri dan karakteristik dari Masyarakat Madani?
- Bagaimana Contoh-contoh kasus yang terdapat di dalam Masyarakat Madani?
- Bagaimana Keadaan masyarakat madani di Indonesia?
I.4 Maksud dan Tujuan
Maksud dari penulisan karya
tulis ini adalah menyampaikan bagaimana
masyarakat madani itu di dalam kehidupan. Agar pembaca mengetahui keadaan
masyarakat madani itu sendiri.
Tujuan dari karya tulis ini
adalah untuk menyampaikan bahwa masyarakat madani ditandai dengan karakteristik masyarakat
madani, diantaranya wilayah publik yang bebas, demokrasi, toleransi,
kemajemukan dan keadilan sosial .
I.5
Metode Penelitian
Metode
penelitian yang penulis gunakan yaitu metode observasi tidak langsung yaitu penulis mencari bahan – bahan
dalam karya ilmiah ini mencari di internet dan
sumber-sumber lainnya.
Nice Info Jangan Lupa kunjungi http://jasabimbinganskripsisurabaya.blogspot.com/
ReplyDelete